Halaman

Rabu, 17 Oktober 2012

DEFINISI KOMUNIKASI


1.     WILLIAM ALBIG (1939)
Komunikasi adalah proses pengoperan lambing-lambang yang berarti antara individu-individu.
2.    BRESLON DAN STEINER (1964)
Komunikasi adalah penyampaian informasi, idea, emosi, keterampilan dan seterusnya. Melalui penggunaal symbol, angka, grafik dan lain-lain.
3.    ASTRID S.SUSANTO (1978)
Komunikasi adalah kegiatan-kegiatan pengoperan lambing-lambang yang mengandung makna/arti.
4.    CARL I.HOVELAND (1948)
Komunikasi sebagai control social
5.    SHANNON DAN WEAVER
Komunikasi menyangkut semuan prosedur melalu mana fikiran seseorang dapat mempengaruhi orang lain.
6.    EDWIN NEIMAN (1948)
Komunikasi sebagai proses ketika sejumlah orang diubah menjadi sekelompok yang berfungsi.
7.    GODE (1969)
Komunikasi adalah suatu proses yang membuat adalah adanya kebersamaan bagi dua atau lebih orang yang semula dimonopoli oleh satu atau beberapa orang.
8.    DANCE (1970)
Komunikasi adalah aktivitas dari satu pihak – aktivitas dating dari pihak lain – hubungan adalah central – hasil adalah yang utama – transmisi informasi – penggunaan lambing.
9.    FISHER (1986)
Komunikasi sebagai plagiston masyarakat.  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar